Senin, 10 Oktober 2016

Gejala Epilepsi

Gejala Epilepsi

Gejala Epilepsi

Gejala epilepsi adalah wawasan yang sering salah di fahami. Penting bagi anda untuk mengetahui apa saja gejala dari penyakit epilepsi agar anda bisa menangani sedini mungkin. Epilepsi bukan lah penyakit yang hanya menyerang orang dewasa saja karena pada faktanya epilepsi juga menyerang kalangan lain, dari sumber medis di ketahui bahwa dari tahun ke tahun penderita epilepsi semakin meningkat. Berdasarkan datanya terdapat anak anak, ibu hamil bahkan bayi positif terkena epilepsi.

Pertanyan nya, apakah gejala epilepsi pada anak , gejala epilepsi pada ibu hami , gejala epilepsi pada orang dewasa, gejala epilepsi ringan, dan gejala epilepsi pada bayi itu sama? Jawabannya BERBEDA. Berikut akan kami kupas tuntas apa gejala yang di timbulkan epilepsi di masing masing kategori tersebut. Jika mengalami hal tersebut lakukan pemeriksaan dan langkah pengobatan

Gejala epilepsi pada bayi, epilepsi penyakit yang terkenal dengan gejala kejang. Memang benar pengidap epilepsi akan mengalami kejang namun hal ini terjadi apabila sudah ada di tahap yang serius atau kronis. Gejala lain yang sering di abaikan adalah sering terlihat pandangan kosong seperti orang sawan, gejala ini terjadi akibat sistem otak dan syaraf yang terganggu. Sering pusing, kondisi tubuh sering drop kemudian nafsu makan kurang juga gejala yang umum terjadi pada penderita epilepsi hanya saja sering di abaikan. Banyak yang menyangka jika gejala itu terjadi di anggap penyakit lain seperti cacingan atau migrain. Yang perlu di awasi adalah ketika gejala itu terjadi lihat respon tubuh penderita, karena pengidap epilepsi terkena ganguan syaraf dan otak. Sehingga ketika hal itu terjadi tubuh mengalami semacam eror, lemah respon dan sulit berinteraksi.

Selanjutnya kita bahas mengenai gejala pada orang dewasa dan gejala epilepsi pada ibu hamil. Secara umum gejalanya sama saja hanya terhadap orang dewasa terdapat perbedaan pada kondisi emosional penderita. Gangguan syaraf dan otak pada penderita epilepsi juga mempengaruhi pada kondisi emosional penderita. Terkadang penderita akan merasakan hal yang tidak wajar ketika lingkungan tidak ia sukai seperti terlalu bising atau terlalu ramai. Situasi tersebut akan merubah kondisi emosi secara cepat karena sistem syaraf dan otak yang terganggu (lebih sensitif).

Gejala gejala epilepsi di atas tidak bergitu di perhatikan karena, gejala kejanglah yang sering di temui atau sering di perhatikan. Kejang sendiri datang jika penyakit sudah ada di tahap serius jika belum kejang tidak akan terjadi. Perhatian penting ! saat pengidap epilepsi mengalami kejang kebanyakan orang membiarkan karena takut atau panik. Ingat mereka membutuhkan pertolongan jangan anda biarkan, tolong mereka dengan ikuti emosi mereka. Saat emosi sudah terkendali bawa ketempat yang tenang dan sepi hal ini amat sangat membantu mereka agar dapat pulih secara cepat.

Tidak sampai disini saja kami akan memberikan informasi pencegahan epilepsi yang patut anda pilih karena tanpa bahan kimia.  untuk informasi lebih lanjut bisa anda baca di sisni obat herbal epilepsi Sehat :)


0 komentar:

Posting Komentar